CorelDraw – Shape Tool

Tuesday, September 9, 2008 3:40
Posted in category Tool-Tool CorelDraw

Shape Tool

Shape tool digunakan untuk emodifikasi path atau bentuk dengan cara men gatur titik nodes dan control point pada obyek. Dengan shape tool Anda cukup menempatkan titik nodes pada segment garis atau kurva yang akan dimodifikasi kemudian drag control point untuk membentuk segment garis sesuai keinginan Anda.

1. Klik pen tool, kemudian buatlah bentuk seperti dibawah ini.

2. Dengan menggunakan shape tool, klik segment garis seperti dibawah ini

3. Pada property bar klik icon convert line to curve, sehingga akan muncul control point seperti dibawah ini.

4. Klik bagian tengah segment lalu drag keatas seperti dibawah ini

5. Gunakan langkah yang sama untuk memodifikasi segment yang lain untuk menghasilkan gambar seperti dibawah ini.

6. Lanjutkan langkah-langkah diatas untuk menghasilkan bentuk gambar lonceng.

Selamat Mencoba

You can leave a response, or trackback from your own site.

Leave a Reply

You must be logged in to post a comment.